Minggu, 01 Januari 2017

Cara Buat / Daftar Akun Google Gmail?



Bagaimana ya cara membuat email akun gmail? Email singkatan dari elektronik mail yang bearti surat elektronik yang dapat diakses melalui internet, dimana dengan email ini kita dapat mengirim surat baik audio atau video. Email adalah hal yang musti ada dalam setiap kegiatan di dunia internet. Banyak manfaat dari email yang paling umum adalah sebagai media komunikasi universal. Serta dapat membuat akun seperti social media, blog dll.

Banyak layanan yang menyediakan tempat membuat email. Salah satu yang dijelaskan ini adalah cara membuat email dengan layanan google yaitu gmail. Cara membuatnyapun sama walau tempat mengaksesnya berbeda bisa PC atau HP.
Berikut ini langkah membuat gmail :
Langkah 1, klik www.gmail.com, maka akan muncul seperti tampilan dibawah ini. Kemudian klik tulisan Create Account.

Langkah 2, Selanjutnya, setelah muncul form aplikasi yang tampilannya seperti dibawah ini. Lanjutkan dengan mengisi atau melengkapi form aplikasi dengan data kamu. kalau sudah selesai diisi, klik button "Next Step"


Keterangan
Nama : tulis dengan nama kamu
Pilih nama pengguna anda : nama yang unik
Buat Sandi : isi dengan 8 karakter
Konfirmasi sandi : ketik ulang sandi
Tanggal lahir : isi dengan tanggal lahir kamu
Gender  : pilih jenis kelamin kamu
Ponsel : isikan dengan nomor ponsel kamu
Centang  kedua dibawahnya


Ketiga 3, Setelah itu akan muncul Verify your account, yang dimana kamu akan diminta untuk mengisikan 6 kode angka verifikasi yang akan dikirim lewat nomor handphone yang kamu daftarkan. Kalau sudah, klik button Continue.

Keempat 4, Kalau berhasil akan muncul tampilan Welcome, dan gmail kamu sudah bisa digunakan. Untuk masuk ke gmail kamu, klik button Continue to Gmail.



0 komentar:

Posting Komentar