Senin, 31 Oktober 2016

Buat Email Pribadi di Hotmail / Microsoft



Cara Daftar Membuat Akun Hotmail / Outlook / Microsoft. Hotmail merupakan bagian dari Microsoft Network atau MSN. Sekilas mengenai hotmail yang merupakan email gratis berbasis web, jendela atau tampilannya hampir mirip dengan yahoo. Disini kamu bisa menentukan warna pilihan untuk tampilannya sesuai keinginan kamu. Baiklah saya akan membagikan informasinya yang akan diulas sebagai berikut :

Inilah 2 cara terbaru membuat hotmail atau akun outlook microsoft ;

Pertama (1), Kamu kunjungi halaman Hotmail,  nanti akan muncul tampilan seperti dibawah ini, karena kamu mau daftar emailnya, kamu klik Create One yang telah diberi lingkar hitam dibawah button Sign In.


Kedua (2), Selanjutnya, kamu akan dihadapkan dengan form aplikasi atau form registrasi yang tampilannya seperti dibawah ini, Isilah form registrasi tersebut dengan data kamu.  Kalau sudah kamu lengkapi datanya, kamu klik button Create Account.



Keterangan :
First Name  Isi dengan nama depan kamu
Last Name  Isi dengan nama belakang atau terkahir kamu
User Name  Isi dengan nama yang akan kamu gunakan untuk hotmail
Password  Ketikan password dengan kombinasi huruf dan angka
Reenter Password  Ketikan kembali password yang kamu masukkan tadi
Country  Pilih negara yang kamu tempati saat ini
Birthday  Isi dengan tanggal lahir kamu
Gender  Pilih jenis kelamin
Country Code  Masukkan kode negara untuk nomor telpon kamu
Phone Number  Masukkan nomor telpon yang akan kamu daftarkan untuk verifikasi
Alternative Email Address  Masukkan email yang akan terhubung dengan hotmail

Ketiga (3), Nanti kamu akan diminta memasukkan kode verifikasi, bila selesai akun kamu sudah bisa digunakan.

Bila kamu suka artikel ini, bisa kamu bagikan ke teman-teman kamu. terima kasih

0 komentar:

Posting Komentar